JALAN SANTAI MEMPERINGATI HUT RI ke 71


Created At : 2016-08-12 17:00:00 Oleh : Warsini Berita / Artikel Dibaca : 155

800x600 800x600

Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke 71 Tahun 2016 Pemerintah Kecamatan Borobudur menyelenggarakan rangkaian acara diantaranya Jalan Santai pada tanggal 13 Agustus 2016.

Jalan santai diikuti sebanyak 3000 peserta jalan santai terdiri dari masyarakat Kecamatan Borobudur, Sekolah-sekolah, Dinas SKPD UPT Kec. Borobudur, start -- finish halaman Kantor Kecamatan Borobudur.

Hadiah dan doorprize sangat banyak diantaranya Televisi, sepeda gunung, kulkas, kompor gas, kipas angin dan masih banyak yang lain, bekerjasama dengan PT Taman Candi Borobdur, Bank bank pemerintah, Bank swasta yang ada di Kec. Borobudur, sekolah – sekolah, dinas instansi di Kecamatan Borobudur, serta bantuan  dari Bp. Kapolsek Borobudur serta bantuan dari Bapak Sariyan, SE. (Ketua DPRD Kab. Magelang). Masyarakat sangat antusias dan menyambut baik dengan diselenggarakannya acara jalan santai tersebut,  yang dilaksanakan setiap peringatan HUT RI pada setiap tahunnya. Acara jalan santai selesai pukul 11.00 Wib dengan ditutup acara hiburan orgen tunggal.

     

   

 



Normal 0 false false false IN X-NONE X-NONE /* Style Definitions */ table.MsoNormalTable {mso-style-name:"Table Normal"; mso-tstyle-rowband-size:0; mso-tstyle-colband-size:0; mso-style-noshow:yes; mso-style-priority:99; mso-style-parent:""; mso-padding-alt:0cm 5.4pt 0cm 5.4pt; mso-para-margin:0cm; mso-para-margin-bottom:.0001pt; mso-pagination:widow-orphan; font-size:10.0pt; font-family:"Calibri","sans-serif"; mso-bidi-font-family:"Times New Roman";}
GALERI FOTO

Agenda

Upacara HUT RI ke-78 Tingkat Kecamatan Borobudur
Kamis, 17 Agustus 2023